
Menko Luhut: Internet Starlink akan Diluncurkan Pertengahan Mei
KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan bahwa Starlink, sebuah layanan internet berbasis satelit, akan diluncurkan dalam dua pekan ke depan atau pertengahan Mei 2024. “Secara resmi, kami akan meluncurkan Starlink dalam waktu dua minggu dari sekarang,” ujar Luhut dalam acara “Jakarta Future Forum: Blue Horizons, Green Growth” di…