
Peternak Ingin Harga Telur Naik Jadi Rp24.700/Kg Akibat Biaya Produksi
KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Peternak ayam petelur meminta pemerintah untuk menaikkan harga acuan pembelian/penjualan (HAP) telur menjadi Rp24.700 per kilogram akibat bertambahnya biaya produksi. “Hari ini sudah (turun) Rp20.500 per kg di Blitar. Jadi peternak sudah menanggung rugi, harusnya HAP hari ini Rp24.700 itu peternak baru bisa hidup dengan kondisi harga jagung di atas Rp5 ribu…