
Tak Takut Dilaporkan ke Polisi, Nikita: Pak Sambo Mungkin Kenal Aku
KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Beberapa hari lalu sebuah cuplikan video artis Nikita Mirzani sempat viral. Ia tak takut dilaporkan siapapun ke polisi. Lalu kabar kedekatan dengan eks Kadiv Propam Polri itu pun menyeruak. “Ayo laporin gue ke polisi. Gue enggak takut. Polisi manapun, gue enggak takut,” ujar Nikita dalam video tersebut. Posisi Ferdy Sambo saat kasus…