
Di Balik Wafatnya Ratu Elizabeth II, Bikin Cucu Akur Kembali
KABARKALIMANTAN1, London – Selain pemandangan duka berupa peti jenazah Ratu Elizabeth II yang tiba di Istana Holyroodhouse di Edinburgh, Senin (12/9/2022), ada penampakan akurnya kedua cucu sang ratu, Pangeran William dan Pangeran Harry. Kedua pria itu hadir bersama istri mereka. Ini merupakan pertama kalinya mereka berempat tampak bersama setelah Harry dan Meghan Markle memutuskan tak…