
Peningkatan Pembangunan Infrastruktur jalan Hendaknya Bisa Dimasukan Skala Prioritas
KABAR KALIMANTAN 1, Kuala Pembuang – Pemerataan ketersediaan infrastruktur khususnya yang berkaitan dengan akses jalan masih menjadi permasalahan tersendiri bagi Kabupaten Seruyan, Selasa (26/4/2022). Menyikapi hal itu, Wakil Ketua I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan Bambang Yantoko menyebutkan, salah satunya adalah pembangunan infrastruktur yang ada di daerah pemilihan (dapil) II yang meliputi Kecamatan Danau…