Sekjen PSSI Sebut Isu Suap Untuk Hentikan Liga 2 Tak Masuk Akal

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI Yunus Nusi menyebut isu suap senilai Rp15 juta yang disebut-sebut diberikan kepada setiap klub Liga 2 yang menandatangani kesepakatan untuk menghentikan musim 2022-2023 tidak masuk akal. “Masa klub Liga 2 mau disuap Rp15 juta. Di sana orang kaya semua. Masuk akal juga enggak,” kata Yunus usai mengikuti rapat pemilik…

Read More

Sekjen PSSI Yunus Nusi Klaim didukung 27 ‘voter’ Jadi Waketum PSSI

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Sekretaris Jenderal PSSI Yunus Nusi mengeklaim bahwa dirinya mendapatkan dukungan dari sekitar 27 pemilik suara (voter) untuk menjadi wakil ketua umum PSSI periode 2023-2027. “Hampir 27 kawan-kawan dari Asosiasi Provinsi PSSI dan klub yang memberikan dukungan kepada saya secara ‘real’ yang diberikan secara tertulis kepada Komite Pemilihan,” ujar Yunus di Jakarta, Kamis (19/1/2023)….

Read More

Jenderal Dudung Gantikan Iwan Bule? Netizen Gerah!

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Imbas Tragedi Kanjuruhan yang menewaskan 135 jiwa, PSSI mendapat banyak sorotan. Selain beberapa saksi dijadikan tersangka, Mochamad Iriawan, dipastikan akan mundur dari jabatannya sebagai Ketua Umum PSSI pada Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI, Maret 2023. Bursa ketum baru pun segera berseliwean. Saat ini di grup-grup WhatsApp muncul beberapa nama dari kalangan bola…

Read More

PSSI Klaim Sanksi FIFA Tak Buru-buru, NU: Petinggi PSSI dan Polisi Mundur

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – FIFA dan Asian Football Confederation (AFC) tidak akan terburu-buru mengambil keputusan terkkait Tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang yang menewaskan ratusan orang. Klaim itu disampaikan Sekretaris Jenderal PSSI, Yunus Nusi, Minggu (2/10/2022). FIFA dan AFC perlu melihat dan mendengar secara langsung soal tragedi itu. Menurut Yunus, FIFA dan AFC telah beberapa kali menghubunginya….

Read More

Kualifikasi Piala Asia U20, Pantang Remehkan Timor Leste di Surabaya

KABARKALIMANTAN1, Surabaya – Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong (STY) mengingatkan Roberto Kwateh dkk agar tak meremehkan Timor Leste dalam laga perdana Grup F babak kualifikasi Piala Asia U20 2023. Pantangan itu mutlak sebab STY tak ingin hal itu jadi bumerang. “Bola itu bundar dan siapa pun tak boleh diremehkan. Pemain jangan sampai lengah dan harus…

Read More

Akhmad Gunadi Nadalsyah, Sosok Muda yang Dipercaya Menjadi Manajer Timnas U-18 Wanita Indonesia

MEDIA DEMOKRASI, Jakarta –  Timnas U-18 wanita Indonesia memiliki sosok manajer muda yang begitu peduli terhadap perkembangan sepak bola wanita di Tanah Air. Adalah Akhmad Gunadi Nadalsyah yang dipercaya mengemban tugas menjadi manajer tim Helsya Maeisyaroh dan kawan-kawan, yang sedang berjuang di ajang Piala AFF U-18 Wanita 2022 di Palembang. Bisa dibilang, ini adalah pertama kalinya bagi…

Read More

PSSI Lantik Nadalsyah sebagai Ketua Umum ASBWI 2021-2025

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – H. Nadalsyah akhirnya resmi dilantik sebagai Ketua Umum Asosiasi Sepak Bola Wanita Indonesia (ASBWI) periode 2021-2025. Ia menggantikan posisi Papat Yunisal, yang kini menjabat sebagai Ketua Dewan Kehormatan ASBWI. Nadalsyah didampingi Monica Desideria, yang menjabat sebagai Wakil Ketua ASBWI. Prosesi pelantikan dilakukan oleh Yunus Nusi selaku Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, mewakili Ketuam…

Read More

Bahas Sepakbola Wanita, Nadalsyah Bertemu Sekjen PSSI

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Ketua Umum (Ketum) Gerakan Sepakbola Wanita Indonesia (GSWI) Pusat Nadalsyah bertemu dengan Sekretaris Jendral (Sekjen) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Yunus Nusi, di Grand Hyatt Plaza Indonesia Jakarta, Kamis (9/9/2021). Nadalsyah didampingi sejumlah pengurus seperti sekretaris GSWI Hatir Sata Tarigan. Sedangkan Yunus, ditemani Indra Sjafri yang merupakan Direktur Teknis PSSI. Hatir mengungkapkan,…

Read More