Optimalkan Tenaga Penyuluh Pertanian di Seruyan
KABAR KALIMANTAN 1, Kuala Pembuang – Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mendorong Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Seruyan untuk mengoptimalkan tugas dari tenaga Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL). Anggota DPRD Seruyan, Bejo Riyanto mengatakan, dengan mengoptimalkan tugas dan fungsi dari tenaga penyuluh pertanian di lapangan, diharapkan dapat membantu mengatasi setiap permasalahan…

