Sigit Nugroho

7 Klub Transfer Pemain Top, Angkat Liga Arab Saudi 2023

KABARKALIMANTAN1, Riyadh – Setidaknya kini 7 klub telah melakukan aktivitas transfer dengan membeli pemain-pemain top guna mengangkat kualitas Liga Pro Arab Saudi. Setelah transfer fenomenal Cristiano Ronaldo ke Al Nassr, klub-klub Saudi yang biasa membeli pemain semenjana, kini berani jor-joran. Paling gres, Al Hilal melempar tawaran €300 juta untuk membeli penyerang sensasional Paris Saint German…

Read More

Tiba di Indonesia Jumat, Hari ini FIFA Tinjau JIS

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Hari ini Sabtu (29/7/2023) rencananya perwakilan FIFA mengecek secara langsung Jakarta International Stadium (JIS). Verifikasi dilakukan untuk gelaran Piala Dunia U17 2023 di Indonesia. Sesuai jadwal kunjungan, perwakilan FIFA itu tiba di Bandara Soekarno Hatta pada Jumat (28/7) sore. Malam harinya PSSI dan FIFA langsung menggelar pertemuan. Pada Sabtu (29/7) pagi, FIFA…

Read More

Dicoret dari PSN, Proyek KA Jakarta-Surabaya 5,5 Jam Batal

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Menjelang masa akhir jabatannya di 2024, Presiden Joko Widodo mencoret Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya dari Proyek Strategis Nasional (PSN). Proyek ini adalah meng-upgrade rel di lintasan utara Jawa agar laju kereta api bisa lebih cepat. Proyek itu merupakan salah satu PSN yang diatur dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2016…

Read More

Dihajar The Butcher, Bellingham: Dia Brilian, Saya Respek Padanya

KABARKALIMANTAN1, Houston – Sikap profesional dan sportif ditunjukkan gelandang muda Real Madrid asal Inggris, Jude Bellingham (19) dan bek Manchester United, Lisandro Martinez. Awalnya, Bellingham memuji lawannya yang berkebangsaan Argentina itu, menski telah menghajarnya dengan tekel keras. Bellingham dan Martinez yang sempat ribut dalam laga uji coba pramusim, Kamis (27/7/2023) di di NRG Stadium, Houston,…

Read More

Hindari Pemimpin Berlumur Darah, PDIP Bicara Kudatuli atau Prabowo?

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Pemanasan Pilpres 2024 sepertinya sudah mulai. Sekretaris Jenderal DPP PDIP Hasto Kristiyanto menyebut peristiwa kerusuhan 27 Juli 1996 atau yang dikenal dengan “Kudatuli” merupakan tonggak sejarah bagi PDIP. Ia lantas meminta kader tak memilih pemimpin berlumur darah. Sayangnya, dari 3 Capres hanya Ketum Gerindra Prabowo Subianto yang berlatar belakang militer. Apalah di…

Read More

3 Laga Jumat Seru Liga 1, Upaya Tim Besar Lepas dari Zona Merah

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Memasuki pekan ke-5, BRI Liga 1 2023/2024 pada akhir pekan ini menyodorkan beberapa laga yang melibatkan tim-tim besar, namun tengah beredar di zona merah alias degradasi. Sebulah Persib Bandung dan Arema Malang. Jumat (28/7/2023) jam 19.00 WIB, Persik Kediri menjamu Persib yang dikenal sebagai tim paling besar jumlah pendukungnya di Stadion Brawijaya,…

Read More

Undian Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Optimis Kalahkan Brunei

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Kabar baik datang dari markas AFC, Kuala Lumpur, Kamis (27/8/2023). Dalam undian babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang akan berlangsung pada 12 dan 17 Oktober 2023, Indonesia bertemu lawan relatif ringan, Brunei Darussalam. Optimisme langsung meninggi, mengingat dari kualitas permainan maupun ranking FIFA, Indonesia unggul atas negara tetangga itu. Timnas Indonesia…

Read More

Tangan Gaib Paksa Arah Koalisi Golkar, Lewat Jerat Hukum Airlangga

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Tangan gaib mengobok-obok internal Partai Golkar menjelang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Isu musyawarah nasional luar biasa (munaslub) Golkar untuk mengganti paksa Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto Setelah mengungkap puluhan proyek di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo, sebagai Menko Perekonomian, Airlangga dipanggil Kejaksaan Agung dalam kasus lain. Ia diperiksa sebagai saksi kasus…

Read More

Adik Menkominfo Budi Arie Terduga Korupsi BTS, Said Didu: Kakak Melindungi

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Nama Chandra Arie Setiawan yang juga adik kandung Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiawan, kini jadi pembicaraan. Ia diduga terlibat dalam perkara mega korupsi proyek Base Transceiver Station (BTS) 4G BAKTI Kominfo. Chandra Arie Setiawan diketahui sempat menjadi Direktur Utama PT Sarana Global Indonesia (SGI). Adapun PT SGI, disebut-sebut sebagai…

Read More