Polresta Banjarmasin Musnahkan Sabu dari Tangkapan 18 Tersangka

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Banjarmasin – Jajaran Sat Resnarkoba Polresta Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel) memusnahkan barang bukti narkotika jenis sabu dari tangkapan 18 tersangka dengan berat total sekitar 382,64 gram. “Berdasarkan ketetapan dari Kejaksaan Negeri Banjarmasin, kami wajib melakukan pemusnahan barang bukti narkotika minimal satu kali per bulan,” kata Kaur Bin Ops (KBO) Sat Resnarkoba Polresta Banjarmasin Ipda…

FacebookWhatsAppXShare
Read More