Man City vs Burnley, Incar Semifinal FA Cup Demi Stop Tetangga

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Manchester – Babak perempat final FA Cup 2022-2023 akan menyajikan laga antara Man City vs Burnley. The Citizen tak cuma mengincar slot semifinal. Phil Fodden dkk tak mau tim tetangga, Manchester United, meraih trofi lagi. Sebelumnya pasukan Erik Ten Hag meraih trofi Piala Liga atau Carabao Cup. Agar FA Cup tak masuk lemari piala Setan…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

Casemiro Borong 2 Gol, MU Hajar Reading 3-1 di Piala FA

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Manchester – Casemiro menjadi bintang pada laga babak ke-4 Piala FA antara Manchester United vs Reading, Minggu (29/1/2023) di Stadion Old Trafford. Di laga yang dimenangkan MU 3-1, Casemiro memborong 2 gol. Meski MU mendominasi, babak pertama skor 0-0. Terlalu banyak peluang yang tak bisa dikonversi menjadi gol. Tendangan bebas Eriksen pada menit ke-8…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

Ancaman Mahrez Saat City Jamu Arsenal di Piala FA

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Manchester – Riyad Mahrez akan jadi andalan Manchester City saat menjamu Arsenal di Etihad Stadium pada putaran ke-4 Piala FA 2022/2023. Laga ini akan digelar Sabtu (28/1/2023), jam 03:00 WIB. Di putaran sebelumnya, City menggulung Chelsea 4 gol tanpa balas. Setelah menyingkirkan Chelsea, kali ini City bertemu dengan klub London lainnya, yakni Arsenal. Kemenangan…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

MU ke Babak-4 Piala FA, Rashford Ukir Rekor Cetak Gol di 7 Laga

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Manchester – Pemain sayap Manchester United dan Inggris, Marcus Rashford tengah on fire. Ia selalu mencetak gol dalm 7 laga bersama MU secara berurutan. Menurut OptaJoe, Rashford menjadi pemain United pertama yang mencetak gol dalam 7 laga beruntun di semua kompetisi, sejak Wayne Rooney melakukannya dalam rentang Februari hingga April 2012. Manchester United menghajar…

FacebookWhatsAppXShare
Read More