Tiga Ganda Putra Indonesia Berlaga di Perempat Final Japan Open

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Sebanyak tiga ganda putra Indonesia siap berlaga pada babak perempat final turnamen bulu tangkis Japan Open 2024, Jumat (23/8). Pertandingan pertama adalah dari ganda putra anyar Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin yang bakal bertemu dengan wakil China Chen Bo Yang/Liu Yi. Ini merupakan pertemuan pertama antara kedua pasangan. “Untuk melawan pasangan China di…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

Kalahkan Sabar/Reza, Leo/Bagas ke Perempat Final Japan Open

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Ganda putra Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana melangkah ke perempat final Japan Open 2024 setelah hari ini mengalahkan kompatriotnya, Sabar Karyaman Gutama/Mohammad Reza Pahlevi Isfahani. Leo/Bagas menang 21-18, 21-16 atas Sabar/Reza pada laga 16 besar di Yokohama, Jepang. “Meskipun belum bagus, performa kami sudah lebih baik dibanding sebelumnya. Hari ini secara umum penampilan…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

Fajar/Rian Bertekad Perbaiki Performa pada Perempat Final Japan Open

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto bertekad memperbaiki performa dalam babak perempat final Japan Open 2024 pada Jumat (23/8) setelah tampil kurang baik pada babak 16 besar hari ini di Yokohama. Fajar/Rian menang 16-21, 21-8, 21-15 atas pasangan Malaysia Choong Hon Jian/Muhammad Haikal pada babak kedua. “Bersyukur bisa memenangkan pertandingan dan dijauhkan…

FacebookWhatsAppXShare
Read More