
Perbasi Kalteng Gelar Event Bola Basket Antar SMP dan SMA se-Kalteng
KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya – Pengurus Provinsi Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia (Perbasi) Kalimantan Tengah kembali menggelar turnamen bola basket antar SMP dan SMA se-Kalteng. Event ini berlangsung pada 3-8 Februari di GOR Thamrin, Kota Palangka Raya. Turnamen ini bertujuan untuk menumbuhkan minat dan animo pelajar terhadap olahraga bola basket, sekaligus menjadi wadah bagi mereka…