
Menkominfo Minta Insan Radio Dukung Upaya Pemberantasan Judi Online
KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi meminta insan radio di Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia maupun Persatuan Radio Siaran Swasta Nasional Indonesia mendukung upaya pemerintah dalam memberantas praktik judi online. Dalam diskusi publik tentang peluang dan tantangan digitalisasi penyiaran radio yang digelar oleh Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia (LPP…