3 Napi Kabur Ditangkap di Sampit, Satu Tewas Ditembak Usai Lawan Petugas

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya – Tiga narapidana yang berhasil kabur dari Lapas Kelas IIA Palangka Raya berhasil diamankan di Sampit, Kotawaringin Timur, Selasa (7/3/2023). Satu diantaranya harus tewas karena melakukan perlawanan ketika ditangkap. Berdasarkan informasi yang diterima awalnya aparat kepolisian berhasil mengamankan napi bernama Jihat. Pemuda berusia 25 tahun ini diamankan di sebuah perumahan karyawan sawit…

FacebookWhatsAppXShare
Read More