
BPDB Kalsel Bekali Mahasiswa UMB Soal Kebencanaan
KABAR KALIMANTAN1, Banjarmasin – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Selatan membekali satuan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Banjarmasin (UMB) mengenai pengetahuan kebencanaan. Kepala BPBD Provinsi Kalsel R Suria Fadliansyah di Banjarbaru, Kamis (28/11), mengatakan ratusan mahasiswa tersebut berasal dari program strata satu (S1) Keperawatan, D3 Keperawatan, dan D3 Kebidanan Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan UMB. “Saya…