
Dewan Nilai K3 Masih Dianggap Remeh
KABAR KALIMANTAN 1, Sampit – Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Pardamean Gultom menilai, selama ini penerapan dan pengawasan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) masih di anggap remeh. Untuk itu ia mendorong pemerintah daerah agar pengawasan terhadap K3 menjadi prioritas, agar perusahaan bisa mematuhinya untuk menekan tingkat kecelakaan kerja yang terjadi di setiap…