Tiga Bangunan di Barito Utara Terbakar
KABAR KALIMANTAN 1, Muara Teweh – Sedikitnya tiga bangunan terdiri dari dua rumah semi permanen dan sebuah barak dua pintu serta sebuah mobil pikap terbakar di Jalan Cempaka Raya RT 10 Kelurahan Jambu Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, pada Minggu (1/5/2022) pagi. “Dalam kebakaran ini tidak ada korban jiwa, namun kerugian harta benda diperkirakan ratusan juta,”…

