
Khemal Nasery : Pembangunan Infrastruktur Harus Tepat Waktu
KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya — Anggota Komisi B DPRD Palangka Raya, M Khemal Nasery meminta Pemkot Palangka Raya terutama instansi terkait agar mengingatkan para pemborong yang melakukan pengerjaan Insfratruktur, bisa menyelesaikan tepat waktu. “Saya mengingatkan kepada pemerintah Kota untuk mengerjakan program pembangunannya terutama infrastruktur harus tepat waktu, pasalnya tidak ada kendala yang berarti saat ini, misalkan…