
AHY Harap Momen Idul Fitri Perkuat Kebersamaan
KABAR KALIMANTAN 1, Jakarta – Ketua DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berharap Idul Fitri 1443 Hijriah, Senin, menjadi momen bagi berbagai elemen bangsa untuk memperkuat kebersamaan dan meenentukan Indonesia menjadi lebih baik ke depan. “Semoga takbir tanda kemenangan yang fitri ini semakin mengokohkan kebersamaan kita dalam bingkai solidaritas dan sinergi kebangsaan untuk Indonesia yang…