Pencarian Dua Awak Kapal yang Tenggelam di Sungai Kahayan Dihentikan

KABAR KALIMANTAN 1, Palangka Raya – Upaya untuk menemukan dua awak kapal tunda yang dilaporkan tenggelam di Sungai Kahayan, Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah, dihentikan setelah petugas melakukan pencarian selama tujuh hari tanpa membuahkan hasil. “Sesuai SOP yang ada, dalam tujuh hari tidak ada perkembangan, maka pencarian dihentikan,” kata Kepala Kepolisian Resor Kota Palangka…

Read More

Kebakaran Landa Kawasan Padat Penduduk di Palangka Raya

KABAR KALIMANTAN 1, Palangka Raya – Kebakaran besar melanda kawasan padat penduduk di Jalan Rindang Banua, Gang Berkatilah dan Gang Manggis, Kelurahan Pahandut, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Kamis (23/12/2021) malam. “Untuk total rumah yang terbakar kurang lebih 20 unit, namun pagi ini kami akan lakukan pendataan guna memastikan berapa bangunan yang terbakar,” Kepala Seksi…

Read More

117 Personel Kodim 1016/Plk Amankan Natal-Tahun Baru

KABAR KALIMANTAN 1, Palangka Raya – Komandan Komando Distrik Militer 1016 Palangka Raya (Dandim 1016/Plk) Kolonel Inf Rofiq Yusuf mengatakan, sebanyak 117 personel TNI jajarannya turut serta mengamankan perayaan Natal 2021 dan tahun baru 2022. “Sebanyak 68 personel bertugas di wilayah Kota Palangka Raya dan 49 personel bertugas di wilayah Kabupaten Gunung Mas,” kata Rofiq…

Read More

Dishub dan Dinkes Kubu Raya Gelar Vaksinasi COVID-19 di Posko Natal

KABAR KALIMANTAN 1, Pontianak – Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Odang Prasetyo mengatakan, pihaknya menggandeng Dinas Kesehatan setempat untuk melaksanakan vaksinasi COVID-19 di Posko Pemantauan Natal dan Tahun Baru. “Di Kubu Raya kita membentuk posko gabungan untuk pemantauan Natal dan tahun baru bersama Dishub Kalbar dan sejumlah pihak lainnya, jumlahnya ada lima…

Read More

Kepolisian Perketat Pengawasan Lalu Lintas Orang di Barito Timur

KABAR KALIMANTAN 1, Tamiang Layang – Kepolisian memperketat pengawasan lalu lintas orang guna menekan risiko penularan COVID-19 pada masa libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 di Kabupaten Barito Timur, Provinsi Kalimantan Tengah. Kepala Bagian Operasi Kepolisian Resor Barito Timur AKP Christian Maruli Tua Siregar di Tamiang Layang, Kamis (23/12/2021), mengatakan bahwa petugas kepolisian akan melakukan pemeriksaan untuk…

Read More

Tiga wilayah Kaltim Kembali Masuk Zona Hijau COVID-19

KABAR KALIMANTAN 1, Samarinda – Kabupaten Kutai Kartanegara kembali masuk dalam zona hijau COVID-19 untuk menambahkan daftar zona hijau di Provinsi Kalimantan Timur menjadi tiga wilayah berdasarkan update kasus harian, Rabu (23/12/2021). Juru bicara Satgas COVID-19 Provinsi Kaltim Andi Muhammad Ishak mengatakan sebelumnya dua wilayah Kaltim yang terdaftar dalam zona hijau atau zero kasus adalah…

Read More

Bupati dan Kapolres Kubu Raya Sosialisasikan Prokes di GAIA Mall

KABAR KALIMANTAN 1, Pontianak – Pemerintah Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, bersama Polres setempat melakukan sosialisasi dan imbauan kepada pengunjung pusat perbelanjaan dan keramaian, agar selalu menerapkan prokes, guna mencegah penyebaran COVID-19 dan varian barunya Omicron. “Hari ini kita memantau langsung aktivitas masyarakat di sejumlah pusat perbelanjaan dan keramaian, guna memastikan penerapan prokes oleh masyarakat…

Read More

ULM Siapkan Pembukaan Program Doktor Manajemen Pendidikan

KABAR KALIMANTAN 1, Banjarmasin – Universitas Lambung Mangkurat (ULM) di Provinsi Kalimantan Selatan tengah mempersiapkan pembukaan Program Doktor (S3) Manajemen Pendidikan yang kini sudah berproses pengajuan perizinannya di Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. “Mudah-mudahan segera dapat dievaluasi kunjungan dari tim asesor untuk melihat berbagai hal dan saya berharap izin bisa secepatnya keluar,” terang Rektor…

Read More

Pemkab Katingan-WWF Bersinergi Optimalkan Potensi Pangan Lokal

KABAR KALIMANTAN 1, Kasongan – Pemerintah Kabupaten Katingan,  Kalimantan Tengah bersinergi dengan world Wide Fund for Nature (WWF) Indonesia untuk mengoptimalkan potensi pangan lokal yang ada di wilayah setempat. “Katingan memiliki potensi pangan lokal yang sangat besar, berasal dari hutan, sungai, danau, dan lahan-lahan pertanian yang bisa diolah untuk memenuhi kecukupan gizi masyarakat,” kata Sekda…

Read More