Kalbar Tingkatkan Daya Tawar Petani Melalui Laboratorium Kratom

KABARKALIMANTAN1, Pontianak – Pemerintah Provinsi Kalbar melalui Perusahaan Daerah (Perusda) Aneka Usaha berupayan meningkatkan daya tawar petani dan pelaku usaha kratom di daerah itu dengan menghadirkan layanan Sentarum Laboratorium sebagai fasilitas uji mutu kratom. “Bertepatan dengan dengan peringatan Hari Ulang Tahun Ke-66 Pemerintah Provinsi Kalbar hari ini, 28 Januari 2023, Sentarum Laboratorium diluncurkan sebagai upaya meningkatkan…

Read More

Hasnur Group Atur Strategi SDM Hadapi Potensi Resesi di 2023

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Hasnur Group, perusahaan bidang pertambangan batubara, kehutanan, perkebunan, infrastruktur dan pelabuhan, media, perkapalan, dan jasa Indonesia mengatur strategi untuk menghadapi potensi resesi pada 2023, salah satunya di sektor Sumber Daya Manusia (SDM). “Ketika pandemi COVID-19, kita sangat membatasi untuk melakukan pengurangan karyawan. Tapi, yang kami lakukan adalah untuk level direktur di holding, di mana…

Read More

Gubernur Kaltara: Pembangunan Kota Mandiri Tanjung Selor mulai 2023

KABARKALIMANTAN1, Tarakan – Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang mengatakan pembangunan Kota Baru Mandiri (KBM) di Tanjung Selor dimulai pada tahun 2023. “Pada tahun ini Pemprov Kaltara  menggelontorkan anggaran sebesar Rp40 miliar sebagai tahap pertama pembangunan KBM,” kata Zainal saat meninjau lokasi pembangunan KBM di Tanjung Selor, Bulungan, Kamis (26/1/2023). Dalam tinjauan itu, Zainal ingin memastikan pembangunan…

Read More

Investor Survei Potensi Pertanian di Barut Seluas 20.000 Hektare

KABAR KALIMANTAN1, Muara Teweh – Salah satu investor di bidang pertanian PT Alami Orion Agrotama Bogor, Jawa Barat melakukan survei lokasi untuk menjajaki membuka investasi usaha pertanian pangan, hortikultura dan peternakan wilayah Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, seluas 20.000 hektare. “Saat ini mereka terdiri dari tim investigasi dan desain (SID) lokasi bersama kami sedang melakukan…

Read More

Masyarakat Bengkayang Mulai Rasakan Infrastruktur Dari Dana PEN

KABARKALIMANTAN1, Pontianak – Masyarakat Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, kini mulai merasakan hasil perbaikan infrastruktur seperti jalan di Kecamatan Tujuh Belas dari dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) 2022. “Kami sangat mengapresiasi upaya yang dilakukan Pemda Bengkayang yang didukung pemerintah pusat dalam membenahi fasilitas jalan untuk masyarakat Kecamatan Tujuh Belas,” ujar Tokoh Masyarakat Tujuh Belas, Markos, saat dihubungi…

Read More

Gunung Mas Terapkan Pertanian Terpadu Tingkatkan Kesejahteraan Petani

KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya – Pemerintah Kabupaten Gunung Mas, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), menerapkan pola pertanian terpadu guna meningkatkan kesejahteraan petani setempat. “Kami mulai memanfaatkan lahan untuk pertanian secara terpadu dengan menyesuaikan keterkaitan antara tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, hewan ternak, dan perikanan,” kata Wakil Bupati Gunung Mas Efrensia LP Umbing di Palangka Raya, Jumat (20/1/2023). Dia…

Read More

Barito Utara Lanjutkan Pembangunan Jembatan Lemo Dan Tumpung Laung

KABARKALIMANTAN1, Muara Teweh – Pemerintah Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, pada 2023 melanjutkan pembangunan dua jembatan konstruksi baja yang melintasi Sungai Barito yaitu Jembatan Lemo Kecamatan Teweh Tengah dan Jembatan Tumpung Laung Kecamatan Montallat. “Syukur Alhamdulillah pada tahun 2023 ini, begitu diurus ada anggaran untuk melanjutkan pembangunan dua jembatan yang ada di Desa Lemo dan Tumpung…

Read More

Kabupaten Kobar Siapkan Cetak Biru Pertanian Hadapi Resesi Global

KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Kalimantan Tengah, menyiapkan cetak biru pertanian menghadapi resesi global 2023 yakni memaksimalkan hilirisasi produk pertanian yang bisa diserap pasar. “Cetak biru merupakan kerangka kerja terperinci yang digunakan sebagai landasan dalam penyusunan kebijakan. Meliputi penetapan tujuan dan sasaran, penyusunan strategi, pelaksanaan program dan fokus kegiatan serta langkah yang…

Read More

Pemprov Sediakan 16 Ton Beras Subsidi Penuhi Kebutuhan Warga Sampit

KABARKALIMANTAN1, Sampit – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah pada Kamis (19/1/2023) menyediakan beras bersubsidi sebanyak 16 ton untuk warga Kota Sampit pada dua titik penyaluran, meliputi kantor Kelurahan Mentawa Baru Hulu dan kantor Kecamatan Baamang. Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kalimantan Tengah Riza Rahmadi mengatakan, pasar murah atau pasar penyeimbang ini dilaksanakan atas perintah Gubernur Sugianto Sabran untuk…

Read More

Banjarmasin Datangkan Beras Pamanukan Jabar

KABARKALIMANTAN1, Banjarmasin – Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan melalui dinas perdagangan dan perindustrian sudah mantap untuk mendatangkan beras pamanukan, Subang, Jawa Barat. “Karena beras pamanukan ini dinyatakan sama dengan beras Banjar,” ujar Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Banjarmasin Ichrom Muftezar di Banjarmasin, Kamis (19/1/2023). Menurut dia, mendatangkan beras Pamanukan ini sebagai upaya untuk menambah stok…

Read More