ASEAN Kirim Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Topan Mocha di Myanmar

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) bergerak cepat untuk memberikan bantuan kemanusiaan bagi korban Topan Mocha di Myanmar. Direktur Eksekutif Pusat Koordinasi ASEAN untuk Bantuan Kemanusiaan dalam Penanggulangan Bencana (AHA Centre) beserta Tim Tanggap Darurat dan Penilaian ASEAN (ERAT) –yang terdiri atas perwakilan Indonesia, Brunei Darussalam, Filipina, Singapura, Thailand, dan Sekretariat ASEAN– telah tiba…

Read More

Indonesia Harapkan Anwar Ibrahim Segera Selesaikan Isu PMI di Malaysia

KABARKALIMANTAN1, Kuala Lumpur – Duta Besar RI untuk Malaysia Hermono berharap penyelesaian secara cepat persoalan pekerja migran Indonesia (PMI) dapat terlaksana guna menghindari defisit kepercayaan publik Indonesia terhadap janji yang telah disampaikan Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim. “Sekarang ada perubahan politik di Malaysia. Pak Anwar Ibrahim sudah menjadi Perdana Menteri Malaysia dan disambut dengan euforia di Indonesia….

Read More

149 WNI Meninggal, Pemerintah Diminta Beri Perhatian Ekstra

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Anggota Komisi I DPR RI Sukamta meminta pemerintah harus memberikan perhatian ekstra untuk mengungkap kebenaran laporan soal 149 buruh migran yang meninggal di tahanan imigrasi Sabah. Koalisi Buruh Migran Berdaulat (KBMB) mengungkap sekitar 149 warga negara Indonesia (WNI) meninggal dunia di 5 pusat tahanan imigrasi, di Sabah, Malaysia. “Saya minta Kemenlu untuk…

Read More

Mahathir Mohamad Klarifikasi Pernyataan Soal Klaim Kepulauan Riau

KABAR KALIMANTAN 1, Kuala Lumpur – Mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad memberikan klarifikasi atas ucapannya terkait Malaysia yang seharusnya mengklaim Kepulauan Riau dan Singapura. Dalam keterangan tertulisnya untuk media yang diterima di Kuala Lumpur, Kamis (23/4), Mahathir mengatakan pernyataannya telah diartikan di luar konteks, dan laporan tentang apa yang ia sampaikan pada pertemuan dengan orang…

Read More

Dubes RI di Kuala Lumpur Bertemu Pesepeda ke Mekkah

KABAR KALIMANTAN 1, Kuala Lumpur – Duta Besar RI di Kuala Lumpur Hermono berkesempatan bertemu rombongan pesepeda jarak jauh dengan tujuan Mekkah yang tengah transit di Kuala Lumpur, Jumat (6/5/2022). Menurut Pensosbud KBRI Kuala Lumpur, Sabtu, rombongan terdiri dari Andi Harvin (27) dan Chairul Ma’atini (27) berangkat dari Gorontalo sejak Juni 2021 beserta Muhammad Fauzan (28)…

Read More

KBRI Kuala Lumpur Prihatin Dengan Penangkapan WNI di Tempat Prostitusi

KABAR KALIMANTAN 1, Kuala Lumpur – Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) mengungkapkan keprihatinannya terhadap penangkapan tiga wanita warga negara Indonesia (WNI) di lokasi prostitusi dalam operasi yang dilakukan Departemen Imigrasi Malaysia (JIM) di Kuala Lumpur. “Astagfirullah, ada lagi WNI-nya, ya. Miris, masih saja warga kita jadi korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) seperti ini,” kata…

Read More
Exit mobile version