
Bawaslu Kalsel Ingatkan Panwascam Kantongi Form A Di Masa Kampanye
KABARKALIMANTAN1, Banjarmasin – Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum Kalimantan Selatan (Bawaslu Kalsel) Aries Mardiono mengingatkan Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) untuk senantiasa mengantongi formulir model A (Form A) di masa kampanye Pemilu 2024 yang telah dimulai hari ini. “Jadi Form A wajib dibawa kemana pun untuk mencatat pengawasan selama tahapan kampanye,” kata dia di Banjarmasin,…