Semen Padang FC Jadwalkan Pemusatan Latihan di Jakarta Jelang Liga 2

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Padang – Semen Padang FC menjadwalkan pemusatan latihan di Jakarta selama sekitar satu pekan, 17-24 Agustus, sebagai persiapan menghadapi Liga 2. “Pemusatan latihan ini guna mematangkan persiapan menjelang bergulirnya Liga 2,” kata pelatih kepala Semen Padang FC Delfiadri di Padang, Rabu (16/8). Selama menjalani pemusatan latihan di Jakarta, Semen Padang FC akan melakukan uji…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

PSSI Hapus Degradasi, BRI Liga 1 Rawan Jual Beli

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – PSSI secara resmi telah memutuskan untuk menghapus degradasi di BRI Liga 1 2022/2023 dan tidak melanjutkan Liga 2 2022/2023. Implikasi negatifnya beragam. Begitu pula respons miring seputar dihentikannya Liga 2. Kebijakan untuk meniadakan degradasi di BRI Liga 1 dan penyetopan Liga 2, buah hasil dari rapat Komite Eksekutif (Exco) PSSI di Kantor…

FacebookWhatsAppXShare
Read More