
Hujan Diprakirakan Mengguyur Sejumlah Kota Besar di Indonesia
KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan hujan dengan intensitas ringan hingga lebat mengguyur sejumlah kota besar di Indonesia pada Kamis (9/3/2023) siang dan malam hari. Menurut siaran informasi prakiraan cuaca BMKG, hujan ringan pada siang hari diprakirakan turun di Kota Serang, Jambi, Banjarmasin, Palangka Raya, Samarinda, Pangkal Pinang, Bandar Lampung, Manokwari, Pekanbaru,…