PDBI Kalteng Optimistis Tim Drumband Raih Medali di PON 2024

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Sampit – Ketua Umum Persatuan Drum Band Indonesia (PDBI) Kalimantan Tengah Halikinnor optimistis tim drumband binaan Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur yaitu Drum Corps Handep Mentaya Praja yang mewakili provinsi tersebut mampu meraih medali di PON 2024. “Drum Corps Handep Mentaya Praja baru saja mengikuti babak kualifikasi di Yogyakarta. Hasilnya, dari 12 daerah yang…

FacebookWhatsAppXShare
Read More