
Muhlis : Menekan Inflasi Caranya dengan Melaksanakan Pangan Murah
KABAR KALIMANTAN1, Muara Teweh – Pj Bupati Barito Utara Drs Muhlis mengatakan ada sedikit penurunan tingkat inflasi seminggu terakhir di wilayah Kabupaten Barito Utara, dari 7 (tujuh) indek angka konsumen turun menjadi 6. Hal ini disampaikan Pj Bupati Muhlis pada saat membuka acara Gerakan Pangan Murah (GPM) yang dihadiri Pj Sekretaris Daerah Drs Jufriansyah, mewakili unsur…