Kebangkitan MU Diawali Transfer Casemiro, Jika Disusul Anthony atau Cody

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Manchester – Aroma kebangkitan Manchester United (MU) tercium lewat transfer Casemiro (30) dari Real Madrid. Namun kebangkitan itu jadi kian nyata jika ada transfer susulan di sektor penyerang dengan 2 opsi utama: Anthony Mathias dos Santos (Ajax) atau Cody Gakpo (PSV). Meyakinkan Casemiro untuk berlabuh ke Old Trafford jadi transfer tepat. Gelandang jangkar memang…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

Chelsea vs MU 1-1, Anehnya Carrick Kecewa Tuchel Girang

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, London – Mengurung tamunya, Manchester United, dengan perbandingan penguasaan bola telak 66-24 persen, tuan rumah Chelsea justru girang lolos dari kekalahan. Laga lanjutan Liga Primer, Minggu (28/11) WIB di Stamford Bridge, antara Chelsea dan Manchester United berakhir dengan skor 1-1. Duel dua raksasa Inggris itu berlangsung cukup panas sejak awal pertandingan. Beberapa kali…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

Dapat Pesangon Rp 143 Milyar, Solksjaer Diganti Fletcher-Carrick

FacebookWhatsAppXShare

KABAR KALIMANTAN1, Manchester – Manajemen Manchester United menaruh rasa hormat pada Ole Gunnar Solksjaer dengan tak menyebutnya dipecat, tapi mundur dari kursi manajer klub. Ia pergi dengan pesangon Rp 143 milyar lebih. Usai kekalahan 1-4 di kandang Watford, Sabtu (20/11/2021), spekulasi pemecatan Solksjaer kian santer. Yang mengkonfirmasi paling awal adalah Fabrizio Romano, jurnalis senior. Fabrizio…

FacebookWhatsAppXShare
Read More