
Kementan: Ada Tiga Program Jaga Ketahanan Pangan saat Perubahan Iklim
KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Kementerian Pertanian (Kementan) mengatakan ada tiga program prioritas yang diusung guna menjaga ketahanan pangan di tengah adanya perubahan iklim, program itu antara lain yakni optimalisasi lahan rawa, pompanisasi, serta tumpang sisip (tusip) padi gogo. “Bapak Menteri Pertanian sekarang mempunyai tiga program utama yang menjadi fokus berdasarkan arahan Bapak Presiden untuk memitigasi dampak…