
Tekuk Filipina 3-2, Kamboja Diwaspadai Indonesia
KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Usai menekuk Filipina 3-2 yang berperingkat FIFA jauh lebih baik, Kamboja jadi buah bibir. Kubu Indonesia pun lebih mewaspadai Reung Bunheing dkk. Tak terkecuali pelatih Shin Tae-yong (STY) maupun Witan Sulaeman. Bahkan ada kekhawatir Indonesia kalah dari Kamboja. Maka dari itu, STY berharap anak asuhnya sama sekali tak meremehkan atau melakukan kesalahan…