Dishub Nunukan Tata Operasional Pelayanan Kapal Feri

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Tanjung Selor – Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Nunukan, Kalimantan Timur, melakukan penataan proses pemberangkatan dan penurunan penumpang kapal feri di Pelabuhan Sei Jepun untuk meningkatkan kenyamanan dan keamanan penumpang.   “Penataan ini untuk mempercepat antrean kendaraan dan penyesuaian kapasitas kapal,” kata Kabid Angkutan Dinas Perhubungan Kabupaten Nunukan, Lisman di Nunukan, Kamis (18/1/2024).   Lisman…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

PT ASDP Catat Penumpang Ferry Naik 73 Persen pada Libur Akhir Tahun

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Batulicin – PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) Cabang Batulicin, Kalimantan Selatan (Kalsel) mencatat jumlah penumpang kapal ferry tujuan Batulicin, Kabupaten Tanah Bumbu-Tanjung Serdang, Kabupaten Kotabaru, Provinsi Kalsel meningkat hingga 73 persen pada libur akhir tahun. “Pada libur Tahun Baru 2024, rute tersebut mengalami peningkatan sebesar 73,28 persen atau 2.418 orang menjadi 4.190…

FacebookWhatsAppXShare
Read More

PT ASDP Batulicin Operasikan Delapan Kapal Jelang Natal Dan Tahun Baru

FacebookWhatsAppXShare

KABARKALIMANTAN1, Tanah Bumbu – PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Batulicin Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, mengoperasikan delapan unit kapal menjelang perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 rute Pelabuhan Batulicin-Tanjung Serdang (Kabupaten Kotabaru, Kalsel) dan Batulicin- Garongkong (Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan). “Mekanismenya, tujuh unit kapal dioperasikan dan satu unit berjaga-jaga, apabila terjadi lonjakan penumpang maka…

FacebookWhatsAppXShare
Read More