Cuaca Cerah Berawan Diprediksi Selimuti Langit Kota-kota Besar

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca cerah berawan diprediksi bakal menyelimuti langit kota-kota besar di Indonesia pada Kamis. (12/10)   Dikutip dari laman resmi BMKG di Jakarta, Kota-kota yang diprediksi cerah berawan pada siang hari meliputi Denpasar, Serang, Bengkulu, Yogyakarta, Jakarta, Gorontalo, Jambi, Semarang, Bandung.   Kemudian Surabaya, Banjarmasin, Pangkal Pinang,…

Read More

Mogok di Lintasan KA Jl. Jerakah Semarang, Truk Tronton Ditabrak KA Brantas

KABARKALIMANTAN1, Semarang – Grup-grup WhattsApp pada Selasa (18/7/2023) malam diramaikan video tabrakan KA Brantas vs truk tronton di Semarang. KA 121 Brantas tujuan Pasar Senen-Blitar pukul 19.32 WIB menghantam truk tronton di JPL 6 Km 1+523, Jalan Jerakah-Semarang Poncol. Akibat kejadian tersebut, Lokomotif KA Brantas mengalami kebakaran hebat. Berbagai klip video dari ponsel maupun CCTV…

Read More

Polisi Hadang Suporter Persebaya Tetap Datang ke Semarang

KABARKALIMANTAN1, Semarang – Aparat kepolisian menghadang para suporter Persebaya Surabaya yang tetap nekat datang ke Kota Semarang, Rabu (8/2/2023), meskipun pertandingan tim berjuluk “Bajol Ijo” itu melawan tuan rumah PSIS dalam lanjutan kompetisi Liga 1 sudah dipastikan ditunda. Penghadangan dilakukan oleh personel Kepolisian Sektor Genuk di persimpangan Genuksari yang merupakan titik pertemuan antara wilayah Kota Semarang dan Kabupaten…

Read More

Percobaan Joki Vaksinasi di Kota Semarang Digagalkan

KABAR KALIMANTAN 1, Semarang – Polrestabes Semarang, Jawa Tengah, membongkar percobaan praktik joki vaksinasi COVID-19 yang dilakukan di Puskesmas Manyaran, Semarang Barat. Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Irwan Anwar di Semarang, Rabu (5/1/2022) mengatakan percobaan praktik joki vaksinasi yang dilakukan pada 3 Januari 2022 tersebut terungkap saat petugas puskesmas melakukan penyaringan calon penerima vaksin. Perbuatan ini bermula…

Read More

Polda Jateng Bongkar Prostitusi Libatkan Perempuan Selebgram

KABAR KALIMANTAN1, Semarang – Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Jawa Tengah membongkar praktik prostitusi yang melibatkan seorang perempuan selebgram (selebriti Instagram) dan warga negara asing yang dipekerjakan sebagai pekerja seks komersial. Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Jawa Tengah Kombes Pol. Djuhandani di Semarang, Senin (20/12/2021) mengatakan bahwa polisi juga mengamankan seorang mucikari berinisial JB (43)…

Read More