Presiden Kunjungan Kerja ke Kalteng untuk Tinjau Pasar hingga RSUD

KABAR KALIMANTAN1, Palangka Raya – Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Rabu (26/6), untuk melakukan sejumlah kegiatan mulai dari meninjau pasar hingga Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD). Berdasarkan keterangan yang diterima, di Kalimantan Tengah, Rabu (26/6), Presiden lepas landas melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta sekitar pukul 07.00 WIB,…

Read More

Jokowi Yakin Timnas Indonesia Menang Lawan Filipina

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) yakin Timnas Indonesia akan unggul dari Filipina dalam pertandingan putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. “Menang,” jawab Presiden singkat ketika ditanyai mengenai laga timnas Indonesia melawan Filipina, di sela-sela kegiatannya di Jakarta pada Selasa (11/6). Presiden menolak berkomentar ketika wartawan menanyakan prediksi skor pertandingan Indonesia vs…

Read More

Presiden Jokowi Perintahkan Kapolri agar Kasus Vina Dikawal Transparan

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo telah memerintahkan Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo untuk mengawal kasus pembunuhan Vina dan teman lelakinya, Muhammad Rizky atau Eky di Cirebon, dikawal secara terbuka dan transparan. Berdasarkan rekaman suara yang diterima di Jakarta, Presiden Jokowi menanggapi pertanyaan awak media perihal viralnya kasus pembunuhan Vina di Cirebon tersebut. “Tanyakan…

Read More

Presiden Jokowi Panggil Nadiem Makarim di Tengah Isu Kenaikan UKT

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim ke Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (27/5), guna membahas sejumlah isu pendidikan. “Bahas beberapa issue pendidikan, mau lapor Pak Presiden,” kata Nadiem ketika ditanya oleh wartawan terkait keperluannya ke Istana. Nadiem pun mengiyakan ketika ditanya lebih lanjut apakah diskusinya dengan…

Read More

Jokowi Perkenalkan Prabowo Presiden RI Terpilih di World Water Forum

KABAR KALIMANTAN1, Bali – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memperkenalkan presiden RI terpilih Prabowo Subianto kepada tamu undangan dan delegasi yang hadir di acara pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) Ke-10 di Bali, Senin (20/5). “Dalam kesempatan baik ini, perkenankan saya memperkenalkan presiden terpilih Indonesia Prabowo Subianto,” kata Presiden Jokowi saat berpidato dalam seremonial…

Read More

Presiden Resmikan Bandara Singkawang Kalbar

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Bandar Udara (Bandara) Singkawang, di Kota Singkawang, Kalimantan Barat (Kalbar), Rabu (20/3). “Dengan mengucap bismilahirohmanirohim, pada pagi hari ini, saya resmikan Bandar Udara Singkawang di Kota Singkawang, Provinsi Kalimantan Barat,” kata Presiden Jokowi, disaksikan secara daring melalui tayangan langsung YouTube Sekretariat Presiden, di Jakarta, Rabu (20/3). Presiden…

Read More

Jokowi Tegaskan Indonesia Serius Jalankan Transformasi Sepak Bola

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa Indonesia serius melakukan transformasi sepak bola. Keseriusan Indonesia untuk memperbaiki pengelolaan sepak bola di Tanah Air turut didukung oleh Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) yang membuka kantor di Jakarta sebagai hub untuk kawasan Asia. “Kita sudah setahun yang lalu berbicara mengenai transformasi sepak bola Indonesia dan kita…

Read More

Disaksikan Presiden di PD U-17, Timnas Diharapkan Tampil Optimal

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), Erick Thohir berharap Timnas U-17 bisa memberikan penampilan terbaik terutama pada laga pertama melawan Ekuador, karena bakal disaksikan langsung Presiden Joko Widodo. “Kita berharap timnas dengan segala persiapan ketika menghadapi Ekuador tidak beban mental karena ini disaksikan oleh Bapak Presiden,” kata Erick saat jumpa pers…

Read More

Jokowi Bentuk Panitia Nasional Penyelenggaraan Piala Dunia FIFA U-17

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo membentuk Panitia Nasional Penyelenggaraan Piala Dunia FIFA U-17 Tahun 2023 yang akan digelar pada November-Desember 2023 di Indonesia. “Membentuk Panitia Nasional Penyelenggaraan Piala Dunia Sepakbola FIFA U-17 Tahun 2023 yang selanjutnya disebut Panitia Nasional,” demikian bunyi Pasal 2 ayat (1) Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 22 Tahun 2023 yang salinannya…

Read More

Presiden: Nama Pj Gubernur Pengganti Ganjar Paling Lambat Pekan Ini

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Presiden Joko Widodo mengatakan nama Penjabat Gubernur Jawa tengah pengganti Ganjar Pranowo yang akan mengakhiri masa jabatan 5 September 2023 mendatang, paling lambat akan diputuskan pekan ini. “Belum, belum masuk ke meja saya. Ya paling lambat minggu ini mungkin kalau sudah masuk ke meja saya, kita putuskan,” kata Presiden usai melakukan peninjauan…

Read More