
Polresta Banjarmasin Sediakan Rest Area Bagi Jemaah Haul Guru Sekumpul
KABARKALIMANTAN1, Banjarmasin – Polresta Banjarmasin, Kalimantan Selatan menyediakan rest area (tempat istirahat) bagi jemaah yang melintas dari Kota Banjarmasin untuk menghadiri Haul ke-19 KH Muhammad Zaini Abdul Gani atau Guru Sekumpul yang dijadwalkan berlangsung di Martapura pada Minggu (14/1). “Kami menyediakan tiga rest area bagi jamaah yang kelelahan melakukan perjalanan dari luar kota untuk menghadiri Haul Guru…