Seslija Belum Puas Meski Persis Solo Taklukkan Arema FC

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Pelatih Persis Solo Milomir Seslija mengisyaratkan dirinya belum puas meski timnya mampu mengalahkan Arema FC dengan skor 3-2 pada laga uji coba tertutup di Stadion Sriwedari, Solo, Selasa (23/1). Dikutip dari laman resmi Liga Indonesia, Rabu, diketahui Persis Solo mampu mengamankan kemenangan berkat gol-gol Althaf Indie, Alexis Messidoro dan Arapenta Poerba. Menurut…

Read More

Medina Tak Risau Persis Solo Tampil Tanpa Jaimerson dan Messidoro

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Pelatih Persis Solo Leonardo Medina mengaku tak risau meski timnya akan tampil tanpa bek Jaimerson Xavier dan gelandang Alexis Messidoro ketika menghadapi Persikabo 1973 pada pekan ke-15 Liga 1 Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi, Jumat (6/10). Dikutip dari laman resmi klub, Jumat (6/10), Medina mengatakan dirinya percaya pemain lainnya akan…

Read More

Persikabo 1973 Akan Manfaatkan Absennya Beberapa Pemain Persis Solo

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Pelatih Persikabo 1973 Aji Santoso mengatakan timnya akan mencoba memanfaatkan absennya beberapa pemain Persis Solo pada pekan ke-15 Liga 1 Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi, Jumat (6/10). Dikutip dari laman resmi Liga Indonesia, Jumat (6/10), diketahui Persis Solo tak akan diperkuat dua pemain asing andalan yaitu bek Jaimerson dan gelandang…

Read More

Persis Solo Siap Tampilkan Permainan Kuat Ketika Jamu PSIS Semarang

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Pelatih Persis Solo Leonardo Medina menjanjikan permainan kuat timnya ketika menjamu PSIS Semarang pada pekan ke-12 Liga 1 Indonesia di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (16/9). Dikutip dari laman resmi klub, Sabtu (16/9), Medina menjelaskan mereka telah mempersiapkan diri dengan baik agar dapat mengamankan kemenangan pada pertandingan bertajuk Derby Jawa Tengah tersebut. “Kita…

Read More

PSIS Semarang Bawa 21 Pemain ke Kandang Persis Solo

KABAR KALIMANTAN1, Semarang – PSIS Semarang membawa 21 pemain saat melawat ke kandang Persis Solo dalam lanjutan Liga 1 Indonesia 2023/2024 yang akan digelar di Stadion Manahan Solo, Sabtu (16/9). CEO PSIS Semarang A.S. Sukawijaya dalam siaran pers di Semarang, Jumat (15/9), menyebut enam pemain asing PSIS, masing-masing Carlos Fortes, Taisei Marukawa, Lucas Gamma, Boubakary Diarra,…

Read More

PSIS Semarang Siap Antisipasi Pemainan Agresif Persis Solo

KABAR KALIMANTAN1, Semarang – PSIS Semarang siap mengantisipasi permainan agresif Persis Solo saat bertandang ke Stadion Manahan Solo, pada 16 September 2023, dalam lanjutan Liga 1 Indonesia 2023/ 2024. Pelatih PSIS Semarang Gilbert Agius di Semarang, Senin (11/9), mengatakan, Persis merupakan tim yang sulit dengan permainan yang agresif dan mampu memberi tekanan. “Apalagi PSIS akan bermain…

Read More

Awali Liga 1, Persis Antisipasi Come Back Persebaya

KABARKALIMANTAN1, Solo – Tuan rumah Persis Solo akan mengawali pertandingan BRI Liga 1 2023/2024 dengan menjamu lawan tangguh, Persebaya Surabaya asuhan pelatih Aji Santoso. Laga ini ditayangkan secara live di Indosiar pada Sabtu (1/7/2023), jam 19.00 WIB. Jamuan di Stadion Manahan Solo ini sesungguhnya diwarnai kengerian tersendiri. Soalnya, pekan lalu kedua tim sempat beruji coba di Solo….

Read More

Ketum PSSI Minta Semua Pihak Terkait Ricuh di Semarang Berpikir Jernih

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Ketua Umum PSSI Erick Thohir meminta semua pihak yang terkait kericuhan di luar Stadion Jatidiri, Semarang, pada laga Liga 1 PSIS versus Persis, Jumat (17/2), yaitu suporter dan aparat keamanan, untuk berpikir jernih demi menciptakan kenyamanan dalam sepak bola. “Saya meminta para suporter dan aparat untuk tenang dan sama-sama berpikir jernih. Niat…

Read More

7 Pelempar Bus Persis Diciduk, Arema Kritisi Kasus di Sleman

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Polisi menciduk 7 pelaku aksi pelemparan batu pada bus yang ditumpangi kesebelasan dan official Persis Solo di Tangerang. Kubu Arema bertanya, kenapa pelempar bus mereka di Sleman lolos padahal korban lebih banyak. Pelaku diyakini bisa bertambah. Sementara saat ini, 7 tersangka diamankan di Mapolres Tangerang Selatan. “Kami masih lakukan pengembangan. Tidak menutup…

Read More

Polisi Tangkap Tujuh Pelaku Perusakan Bus Tim Persis Solo

KABAR KALIMANTAN1, Tangerang – Kepolisian Resor (Polres) Tangerang Selatan menangkap tujuh suporter yang diduga pelaku penghadangan dan perusakan bus Tim Persis Solo usai laga tandang melawan Persita Tangerang, Sabtu (28/01). “Untuk pelaku sudah diamankan tujuh orang,” kata Kapolres Tangerang Selatan AKBP Faisal Febri di Tangerang, Minggu (29/1). Ia mengatakan bahwa sejumlah pelaku yang melakukan perusakan…

Read More