
Pemkab Murung Raya Dapat Bantuan Lampu Tenaga Surya untuk 24 Desa
KABAR KALIMANTAN1, Puruk Cahu – Pemerintah Kabupaten Murung Raya, pada 2024 ini mendapat bantuan pemasangan Lampu Tenaga Surya Hemat Energi (LTSHE) dan Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya (PJU-TS) dari Dinas ESDM Provinsi Kalimantan Tengah untuk 24 desa. “Kondisi dan topografi yang rumit antarwilayah di Kabupaten Murung Raya tidak memungkinkan semua desa bisa terjangkau oleh jaringan listrik…