City Tahan Madrid 1-1, Ancelotti Murka: Pakai VAR!

KABARKALIMANTAN1, Madrid – Manajer Real Madrid Carlo Ancelotti murka seusai timnya ditahan imbang Manchester City dalam laga sengit leg pertama semifinal Liga Champions 2022-2023, Rabu (10/5/2023) di Santiago Bernabeu. Pria Italia itu mengyoal wasit Artur Soares Dias (Portugal) enggan melihat VAR pada proses gol balasan Madrid. “Bola Bernardo Silva keluar sebelum gol terjadi, saya dan…

Read More

Porto Mau Balas Inter, City Di Atas Angin

KABARKALIMANTAN1, Porto – Niat balas dendam atas kekalahan 0-1 di leg pertama, ditegaskan Porto yang akan menjamu Inter Milan di Estadio do Dragao pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2022/2023. Laga UCL antara Porto vs Inter ini akan dilangsungkan Rabu (15/3/2023), jam 03:00 WIB. Porto menyerah pada leg pertama di Italia. Wakil Portugal…

Read More

Munchen dan Milan Susul Chelsea dan Benfica

KABARAKALIMANTAN1, Munchen – Tampil percaya diri, Bayern Munchen menghentikan perlawanan Paris Saint-Germain (PSG) dengan skor 2-0 dalam laga leg kedua babak 16 Besar Liga Champions 2022/2023 di Allianz Arena, Kamis (9/3/2023) dini hari WIB. Munchen dan AC Milan Susul Chelsea dan Benfica Adapun 2 gol kemenangan Bayern seluruhnya lahir di babak kedua, masing-masing lewat aksi…

Read More

Chelsea vs Dortmund, Jude Bellingham Jadi Sentral

KABARKALIMANTAN1, London – Manajer Borussia Dortmund Edin Terzic menugasi Jude Bellingham untuk jadi sentral dalam pentas Liga Championsl di markas Chelsea, Stamford Bridge, Rabu (9/3/2023) pukul 03.00 WIB. Terzic yakin, Bellingham sanggup menjadi pemain pembeda pada partai tersebut. Dortmund akan menantang Chelsea pada leg kedua dengan keunggulan agregat 1-0 pada babak 16 besar Liga Champions…

Read More