
26 Desa di Kubu Raya jadi Fokus Penanganan Stunting
KABAR KALIMANTAN1, Kalbar – Sebanyak 26 desa menjadi fokus Pemerintah Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat untuk penanganan kasus stunting pada tahun 2024. “Desa lokus stunting ini di Kabupaten Kubu Raya ada di sejumlah desa yang tersebar di beberapa kecamatan,” kata Kepala Bidang KB Ketahanan dan Kesejahteraan Keluarga Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak Dan Keluarga Berencana (DP3KB)…