
Iraw Adat Tidung di Nunukan Dihadiri Warga dari Empat Negara Serumpun
KABAR KALIMANTAN1, Tanjung Selor – Iraw (pesta budaya) Adat Tidung Borneo Bersatu ke-3 yang digelar di Desa Binusan, Kecamatan Nunukan, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara meriah dengan kehadiran warga dari empat negara serumpun yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina, dan Brunei Darussalam. “Ini menjadi ajang silaturahim sekaligus pelestarian budaya Tidung di empat negara serumpun,” kata Bupati Nunukan, Asmin Laura, Selasa…