
DLH: Kualitas Tutupan Lahan di Palangka Raya Berkategori Baik
KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya – Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah Achmad Zaini mengatakan nilai Indeks Kualitas Tutupan Lahan (IKTL) di kota setempat masuk kategori berklasifikasi baik. “Berdasar hitungan Indeks Kualitas Lingkungan Hidup (IKLH), pada tahun ini nilai indeks kualitas tutupan lahan di Palangka Raya mencapai 77,07 atau berklasifikasi baik,” kata Zaini…