Usulkan 36 Desa di Kabupaten Gumas Dapat Rasakan Listrik
KABARKALIMANTAN1, Kuala Kurun – Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) melaksanakan studi banding terkait sumber daya energi di PLN Kalselteng, Kota Banjarbaru, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel). Selain itu, juga melakukan pertemuan dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Laut, pada 22-27 Mei 2023. ”Dalam pertemuan itu, kami mengusulkan dan mendesak PT PLN agar memasang…

