Kesadaran Masyarakat Kunci Ciptakan Lingkungan Bersih

KABARKALIMANTAN1, Gunung Mas – Menciptakan lingkungan bersih dan sehat bukan hanya tanggung jawab Pemerintah Daerah (Pemda), tetapi juga memerlukan peran aktif dari masyarakat. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas mengajak warga untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Anggota DPRD Kabupaten Gunung Mas, Sahriah, menekankan pentingnya kolaborasi masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang…

Read More