Menko AHY: Sertifikasi Halal Bagian Penting dari Jaminan Mutu MBG

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Menteri Koordinator (Menko) Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menekankan pentingnya sertifikasi halal sebagai bagian dari jaminan mutu makanan bergizi gratis (MBG). “Sertifikasi halal ini menjadi elemen yang esensial sebagai bentuk kepastian, aman, sehat, dan bergizi untuk masyarakat, khususnya anak-anak kita agar menjadi cerdas, sehat, dan memiliki daya saing di masa…

Read More

Harga Emas Antam Merangkak Naik ke Rp1,896 Juta Per Gram

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Selasa (1/7), mulai merangkak naik setelah lima hari berturut-turut turun. Kini emas Antam dibanderol di harga Rp1.896.000 dari semula Rp1.880.000 per gram atau naik Rp16.000. Sedangkan Harga jual kembali (buyback) emas batangan turut naik ke Rp1.740.000 per gram. Transaksi harga jual dikenakan potongan pajak, sesuai dengan…

Read More

Harga Jual Emas di Pegadaian pada Awal Juli Kompak Turun

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Harga emas yang dikutip dari laman resmi Pegadaian, Selasa (1/7), menunjukkan harga dua produk logam mulia, yakni buatan UBS dan Galeri24 mengalami penurunan harga jual dari hari sebelumnya. Emas Galeri24 turun Rp5.000 ke angka Rp1.858.000 dari semula Rp1.863.000 per gram, begitu pula emas UBS ikut turun menjadi Rp1.868.000 dari awalnya dihargai Rp1.879.000 per…

Read More

17.154 Peserta Lulus Seleksi PPPK Kemenag Tahap II

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Kementerian Agama mengumumkan sebanyak 17.154 peserta lolos seleksi rekrutmen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) bagi pelamar tenaga non-ASN yang aktif bekerja di Kemenag tahun anggaran 2024. “Dari 21.658 peserta, hari ini kita umumkan 17.154 orang lulus seleksi PPPK,” ujar Sekretaris Jenderal Kemenag, Kamaruddin Amin di Jakarta, Selasa (1/7). Kamaruddin mengatakan ada…

Read More

Presiden Prabowo Pimpin Upacara HUT Ke-79 Bhayangkara di Monas

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta –  Presiden Prabowo Subianto selaku inspektur upacara memimpin upacara peringatan HUT Ke-79 Bhayangkara di Lapangan Silang Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Selasa (1/7). HUT Ke-79 Bhayangkara merupakan peringatan atas terbentuknya Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) pada 1 Juli 1946. Presiden Prabowo, sebagaimana disiarkan dalam siaran langsung Sekretariat Presiden dan Divisi Humas Mabes Polri, tiba…

Read More

HUT Bhayangkara ke-79, DPRD Kalteng Dorong Polri Terus Bertransformasi dan Profesional

KABARKALIMANTAN1, Palangka Raya – Wakil Ketua III DPRD Provinsi Kalimantan Tengah, Junaidi, S.Ag., M.A.P., menyampaikan ucapan selamat kepada jajaran Kepolisian Negara Republik Indonesia dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bhayangkara yang diperingati pada Senin, 1 Juli 2025. Dalam keterangannya, Junaidi menyampaikan apresiasi atas kinerja dan dedikasi Polri, khususnya di Kalimantan Tengah, dalam menjaga keamanan…

Read More

Wiwin Dorong Perusahaan di Katingan Maksimalkan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal

KABARKALIMANTAN1, Katingan — Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Katingan, H. Wiwin Susanto, menekankan pentingnya perusahaan yang berinvestasi di wilayah tersebut, khususnya Perusahaan Besar Swasta (PBS), untuk memprioritaskan penyerapan tenaga kerja lokal, Senin (30/6). Menurut Wiwin, kehadiran investasi di Katingan seharusnya tidak hanya menguntungkan pihak perusahaan, tetapi juga memberikan manfaat nyata bagi masyarakat, terutama dalam mengurangi angka…

Read More

Icing Ingatkan Pemilik Warung Tingkatkan Pengawasan, Antisipasi Aksi Kejahatan di Kasongan

KABARKALIMANTAN1, Katingan —  Anggota DPRD Kabupaten Katingan, Icing, mengingatkan pemilik warung di Kota Kasongan untuk lebih waspada menyusul maraknya kasus pembobolan warung yang belakangan ini meresahkan masyarakat, Senin (30/6). Ia menekankan pentingnya pengawasan terhadap warung, terutama yang kerap ditinggalkan kosong. “Warung yang tidak diawasi berisiko menjadi target kejahatan. Pemilik harus memastikan tempat usahanya aman meskipun…

Read More

Kabupaten Penajam Pasok Air Bersih ke Warga dengan Sistem Cicilan

KABAR KALIMANTAN1, Penajam Paser Utara – Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, memasok air bersih ke warga dengan sistem pembayaran cicilan  agar tidak membebani masyarakat dan memperluas layanan air bersih. “Pemerintah kabupaten ingin warga tidak terbebani biaya pemasangan sambungan air bersih,” ujar Dewan Pengawas Perusahaan Umum Daerah Air Minum Danum Taka Kabupaten Penajam Paser…

Read More

Seskab: Sekolah Rakyat Wujud Konkret Agar Anak-anak Sejahtera

KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya menyatakan bahwa kehadiran Sekolah Rakyat Berasrama merupakan wujud konkret program dari Presiden Prabowo Subianto untuk memastikan anak-anak dari keluarga tidak mampu dapat tumbuh lebih sehat, aman, dan sejahtera. “Sekolah Rakyat ini dibuat dan dirancang langsung atas inisiatif Bapak Presiden melalui Kementerian Sosial, khususnya Pak Menteri Sosial agar anak-anak…

Read More