BMKG Prakirakan Kota Besar Berpeluang Hujan Ringan

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan mayoritas kota besar di Indonesia berpeluang diguyur hujan dengan intensitas ringan, Jumat (10/3/2023). Dilansir dari laman www.bmkg.go.id di Jakarta, hampir seluruh wilayah Sumatera berpeluang diguyur hujan hujan dengan intensitas ringan, di antaranya Banda Aceh, Tanjungpinang, dan Bandar Lampung. Hujan dengan intensitas sedang diprakirakan mengguyur Medan, Bengkulu,…

Read More

Terobosan Politik Baru, PBB Tawarkan Yusril Dampingi Capres PDIP

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Sebuah terobosan baru dalam Pilpres 2024 dilakukan Partai Bulan Bintang (PBB). Mereka akan menemui Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, menyorongkan wacana Yusril Ihza Mahendra jadi Cawapres untuk Capres PDIP. Hal ini akan dilakukan dalam waktu dekat untuk membahas koalisi menuju Pemilu 2024. Sekretaris Jenderal PBB Afriansyah Ferry Noor mengatakan salah satu poin…

Read More

Keluarga Korban Puas, Calon Pendeta Cabul di Alor NTT Divonis Mati

KABARKALIMANTAN1, Kupang – Sekelompok keluarga korban menyaatakan puas seusai Hakim Pengadilan Negeri Kalabahi menjatuhkan vonis hukuman mati kepada calon pendeta atau Vikaris,  (SAS) atas kasus pencabulan belasan anak di Kabupaten Alor, NTT. Sidang dengan agenda pembacaan putusan hakim itu berlangsung Rabu (8/3) di ruang sidang Kantor Pengadilan Negeri Kalabahi. Calon pendeta itu yang memberatkan kerap…

Read More

Satu Klub Tujuan Kane, Tapi Kudus atau Osimhen Prioritas

KABARKALIMANTAN1, London – Masa paceklik gelar berlanjut bagi Tottenham Hotspur. Kekhawatiran soal masa depan striker Harry Kane kian panas diperbincangkan. Jika pergi, diyakini cuma ada klub satu tujuan buatnya, setidaknya kata eks bek Liverpool yang kini jadi analis, Jamie Carragher. Situasi puasa gelar Spurs hampir dipastikan berlanjut setelah mereka terdepak dari Liga Champions. Skuad besutan…

Read More

Tim Gabungan Sidak Pasar Palangka Raya Cegah Penimbunan Bahan Pokok

KABAR KALIMANTAN1, Palangka Raya – Tim gabungan yang terdiri dari TNI, Polri dan Dinas Perdagangan Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Perindustrian (DPKUKMP) Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah mengelar inspeksi mendadak (sidak) Pasar Besar di Jalan Ahmad Yani untuk mengantisipasi penimbunan bahan pangan menjelang Ramadhan 1444 Hijriyah. Kepala Bidang Perdagangan di DPKUKMP Kota Palangka Raya Hadriansyah di…

Read More

Polda Kalteng Raih Penghargaan Terbaik I IKPA 2022 se-Indonesia

KABAR KALIMANTAN1, Palangka Raya – Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah berhasil meraih predikat terbaik pertama penilaian Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA) untuk jajaran Polda se-Indonesia 2022 yang digelar Kementerian Keuangan RI. Kabid Humas Polda Kalteng Kombes Pol Kismanto Eko Saputro di Palangka Raya, Kamis (9/3) mengatakan mewakili Kabid Keu Kombes Pol Hennry Budiman, bahwa pemberian penghargaan IKPA…

Read More

Pemkab Kobar Optimalkan Upaya Pengendalian Inflasi Jelang Ramadhan

KABAR KALIMANTAN1, Palangka Raya – Pemerintah Kotawaringin Barat di Provinsi Kalimantan Tengah terus mengoptimalkan berbagai upaya pengendalian inflasi daerah menjelang Ramadhan dan Idul Fitri 2023. “Pemerintah kabupaten terus berupaya mengendalikan inflasi daerah, di antaranya selalu mengawasi atau memantau ketersediaan bahan pokok di pasar,” kata Penjabat (Pj) Bupati Kobar Anang Dirjo di Pangkalan Lada, Kamis (9/3)….

Read More

Dinas Perikanan Palangka Raya Serahkan 70 Ribu Bibit Ikan ke Pokdakan

KABAR KALIMANTAN1, Palangka Raya – Dinas Perikanan Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah (Kalteng) menyerahkan 70 ribu bibit ikan untuk salah satu kelompok budidaya ikan (pokdakan) setempat. “Sebanyak 70 ribu ikan merupakan bibit ikan baung. Kami serahkan kepada pokdakan di Kelurahan Pahandut Seberang,” kata Kepala Dinas Perikanan Kota Palangka Raya, Indriarti Ritadewi di Palangka Raya, Kamis (9/3). Dia menerangkan,…

Read More

Panselnas Umumkan Hasil Seleksi Guru PPPK 2022

KABARKALIMANTAN1, Jakarta – Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) mengumumkan hasil seleksi Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2022 untuk jabatan fungsional guru pada hari ini yaitu Kamis (9/3). Direktur Jenderal Guru dan Tenaga kependidikan (Dirjen GTK) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) Nunuk Suryani mengatakan pengumuman tersebut secara lengkap dapat diakses oleh para peserta seleksi…

Read More