
Mensos Ingatkan Visi Misi Sekolah Rakyat
KABAR KALIMANTAN1, Jakarta – Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf membuka retret pembekalan tahap I bagi 53 kepala sekolah dengan mengingatkan kembali visi misi terkait penyelenggaraan Sekolah Rakyat. Dengan menggunakan seragam Pakaian Dinas Lapangan (PDL) sipil berupa setelan kemeja safari lengkap dengan topi serta sepatu boot, Mensos Saifullah Yusuf mengatakan pelaksanaan retret Kepala Sekolah Rakyat itu sedikitnya mencontek konsep retret…