
Panginan Sukup Simpan Ramaikan Perayaan HUT ke-73 Barut
KABARKALIMANTAN1, Muara Teweh – Pemerintah Kabupaten Barito Utara bersama Tim PKK menggelar lomba panginan sukup simpan sebagai rangkaian memeriahkan HUT ke-73 Kabupaten Barito di Rumah Jabatan Bupati Barito Utara, Muara Teweh, Kamis (13/7/2023). Perlombaan anginan sukup simpan diikuti peserta dari PKK kecamatan, organisasi wanita dan organisasi masyarakat. Ketua PKK Barito Utara Sri Hidayati Nadalsyah saat…