Polres Katingan Perkuat Penegakan Hukum Narkotika, DPRD Apresiasi Langkah Tegas
KABARKALIMANTAN1, Katingan — Kepolisian Resor (Polres) Katingan kembali menunjukkan keseriusannya dalam menindak peredaran narkotika di wilayah hukum Kabupaten Katingan. Pengungkapan kasus narkotika terus meningkat, menegaskan bahwa penyalahgunaan narkoba masih menjadi ancaman serius bagi masyarakat setempat. Langkah tegas Polres Katingan ini mendapat perhatian positif dari DPRD Kabupaten Katingan. Anggota DPRD Icing menilai bahwa peningkatan jumlah kasus…

